Babinkamtibmas Pucangsawit Himbau Para Penjual Durian Jaga Kebersihan

Polresta Surakarta – Polsek Jebres.
Bhabinkamtibmas kel. Pucangsawit sudah menjadi rutinitas dan tugas bhabin kamtibmas untuk laksanakan sambang di wilayah binaannya dan memberikan himbauan kamtibmas kepada warganya. Seperti hal nya bhabinkamtibmas kel. Pucangsawit Bigadir Joko Supriyanto, Pada hari Selasa tgl 12 Desember 2017 Pukul 10.00 wib saat sambang wilayah menyampaikan himbauan dan pengarahan kepada para pedagang durian di pinggir jalan Ir. JUANDA pucangsawit.
Pada kesempatan tersebut Bhabin menyampaikan pesan kamtibmas agar dalam berjualan selalu memperhatikan kebersihan terutama kulit durian dan isinya yang tidak dimakan agar dibuang pada tempatnya. Krna sisa – sisa durian tersebut bisa megundang hewan lalat, sehingga apabila dibiarkan berserakan maka akan meninbulkan sampah dan lalat sebagai penyebar penyakit.

” Selain itu saat bjualan tidak mengganggu aktifitas / pengguna jalan yang beraktifitas” Ujar Bhabinkamtibmas kepada pedagang duren Bpk SASONGKO .

Exit mobile version